Presiden Prabowo Kembali Jajal Harfia, Brand Alsintan Unggulan Nasional Karya Anak Bangsa

- Jurnalis

Selasa, 8 April 2025 - 15:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka, Mata Aktual News.Com— Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, kembali menunjukkan dukungan konkret terhadap kemandirian bangsa dalam sektor pertanian. Dalam momentum Panen Raya di Desa Randegan Wetan, Kecamatan Jati Tujuh, Kabupaten Majalengka.

Presiden turun langsung ke sawah dan menjajal alat mesin pertanian (alsintan) buatan anak bangsa dari Harfia, brand nasional yang kini menjadi simbol kebangkitan teknologi pertanian Indonesia.

Presiden Prabowo tidak sekadar hadir secara simbolis. Ia mengoperasikan sendiri mesin panen padi produksi Harfia, seperti yang sebelumnya juga beliau lakukan saat Panen Raya di Merauke.
Dua kali kepercayaan Presiden terhadap Harfia menjadi bukti bahwa Harfia telah menjadi bagian penting dari visi besar pemerintah dalam mewujudkan kedaulatan pangan nasional.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Harfia menjadi Teknologi Pertanian Lokal yang Dibanggakan Masyarakat Tani Indonesia, Didirikan dan dikembangkan oleh anak-anak bangsa sejak 2015, Harfia telah menjelma menjadi brand alsintan unggulan nasional. Lebih dari sekadar produsen alat mesin pertanian namun Harfia membawa misi kebangsaan menghadirkan teknologi pertanian modern yang relevan dengan kondisi petani Indonesia, dan membangun rasa percaya diri nasional bahwa bangsa ini mampu berdiri di atas kaki sendiri.
Saat ditemui di lokasi panen raya, Agus Setiawan team Delegasi dari Harfia menyampaikan bahwa wujud dukungan pemerintah terhadap Harfia bukan hanya dalam bentuk pengakuan, tapi juga tindakan nyata.

” Dengan hadirnya Presiden Prabowo Subianto, Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman, dan beberapa pejabat penting bersama kepala daerah dalam event panen raya, ini memberi sinyal kuat bahwa produk buatan Indonesia kini menjadi pilihan utama dalam transformasi sektor pertanian ” ujarnya.

Jurnalis: Denim
Editor: Merry WM

Follow WhatsApp Channel mataaktualnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Mengenal Syamsul Jahidin, Mantan Satpam yang Mengguncang Sistem: Satu Pena Mengubah Peta Kekuasaan
Kodim 0501/JP Berbagi Kasih, Gelar Santunan untuk Anak Yatim di Dua Yayasan Jakarta Pusat
Sembunyikan Sabu di Bungkus Rokok, Perantara Transaksi Narkotika Ditangkap Polsek Cisoka Polresta Tangerang
Ketika Sepak Bola Indonesia Dikhawatirkan Kembali Diseret ke Kepentingan Non-Sportif
Satpol PP Cipinang Besar Utara Tertibkan Pelajar yang Berkumpul di Depan Sekolah Al-Wildan
SD Negeri Cimanggis 01 Gelar Peringatan maulid Nabi Muhammad SAW 2025
Tawuran Kembali Pecah di TPU Prumpung, Warga Resah Akibat Petasan
Sambut HUT TNI ke-80, Kodim 0505/JT Gelar Aksi Bersih Sungai Kalibata
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 10:10 WIB

Mengenal Syamsul Jahidin, Mantan Satpam yang Mengguncang Sistem: Satu Pena Mengubah Peta Kekuasaan

Jumat, 31 Oktober 2025 - 13:55 WIB

Kodim 0501/JP Berbagi Kasih, Gelar Santunan untuk Anak Yatim di Dua Yayasan Jakarta Pusat

Jumat, 31 Oktober 2025 - 13:44 WIB

Sembunyikan Sabu di Bungkus Rokok, Perantara Transaksi Narkotika Ditangkap Polsek Cisoka Polresta Tangerang

Minggu, 19 Oktober 2025 - 09:48 WIB

Ketika Sepak Bola Indonesia Dikhawatirkan Kembali Diseret ke Kepentingan Non-Sportif

Jumat, 10 Oktober 2025 - 21:24 WIB

Satpol PP Cipinang Besar Utara Tertibkan Pelajar yang Berkumpul di Depan Sekolah Al-Wildan

Berita Terbaru

Sport

Patung Naga Jadi Magnet Senam Sehat Warga Tanjung Burung

Senin, 12 Jan 2026 - 16:58 WIB

Pemerintahan

Gedung Baru KONI Diresmikan, Bupati Tangerang Pacu Prestasi Atlet

Sabtu, 10 Jan 2026 - 14:03 WIB

Verified by MonsterInsights