Rekan Indonesia Dukung Usulan Wamenaker Soal Skema Utang Kuliah Kedokteran

- Jurnalis

Minggu, 27 Juli 2025 - 15:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, Mata Aktual News – Relawan Kesehatan (Rekan) Indonesia menyatakan dukungan penuh terhadap usulan Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) mengenai skema pembiayaan pendidikan kedokteran dan farmasi yang dibayar setelah lulus. Ketua Umum Rekan Indonesia, Agung Nugroho, menilai kebijakan ini menjadi angin segar bagi calon tenaga medis yang memiliki kemampuan akademik, tetapi terhambat biaya. Minggu ( 27/7/2025 ).

“Biaya kuliah kedokteran saat ini bisa mencapai Rp 600 juta–Rp 1 miliar hingga lulus profesi. Tanpa solusi pembiayaan yang adil, banyak generasi muda akan terhambat,” ujar Agung dalam keterangan tertulis, Minggu (27/7). “Kita siap melawan mafia kesehatan dan regulasi yang memonopoli akses pendidikan.”

Selain mendukung skema utang kuliah, Rekan Indonesia mendorong pemerintah memperluas beasiswa LPDP, KIP-Kuliah, dan Bidikmisi. Skema lain yang ditawarkan adalah subsidi UKT pro-rata, CSR rumah sakit atau BUMN farmasi, hingga model income-share agreement (ISA) di mana pembayaran biaya kuliah berbasis persentase pendapatan setelah bekerja.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Agung menegaskan, desain kebijakan harus transparan, berbunga rendah, serta berpihak kepada masyarakat. “Anak bangsa berhak mendapat pendidikan bermutu tanpa terbebani biaya yang menjerat,” tutupnya.

Jurnalis : Syahrudin Akbar

Editor : Merry WM

Follow WhatsApp Channel mataaktualnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Mengenal Syamsul Jahidin, Mantan Satpam yang Mengguncang Sistem: Satu Pena Mengubah Peta Kekuasaan
Kodim 0501/JP Berbagi Kasih, Gelar Santunan untuk Anak Yatim di Dua Yayasan Jakarta Pusat
Sembunyikan Sabu di Bungkus Rokok, Perantara Transaksi Narkotika Ditangkap Polsek Cisoka Polresta Tangerang
Ketika Sepak Bola Indonesia Dikhawatirkan Kembali Diseret ke Kepentingan Non-Sportif
Satpol PP Cipinang Besar Utara Tertibkan Pelajar yang Berkumpul di Depan Sekolah Al-Wildan
SD Negeri Cimanggis 01 Gelar Peringatan maulid Nabi Muhammad SAW 2025
Tawuran Kembali Pecah di TPU Prumpung, Warga Resah Akibat Petasan
Sambut HUT TNI ke-80, Kodim 0505/JT Gelar Aksi Bersih Sungai Kalibata
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 10:10 WIB

Mengenal Syamsul Jahidin, Mantan Satpam yang Mengguncang Sistem: Satu Pena Mengubah Peta Kekuasaan

Jumat, 31 Oktober 2025 - 13:55 WIB

Kodim 0501/JP Berbagi Kasih, Gelar Santunan untuk Anak Yatim di Dua Yayasan Jakarta Pusat

Jumat, 31 Oktober 2025 - 13:44 WIB

Sembunyikan Sabu di Bungkus Rokok, Perantara Transaksi Narkotika Ditangkap Polsek Cisoka Polresta Tangerang

Minggu, 19 Oktober 2025 - 09:48 WIB

Ketika Sepak Bola Indonesia Dikhawatirkan Kembali Diseret ke Kepentingan Non-Sportif

Jumat, 10 Oktober 2025 - 21:24 WIB

Satpol PP Cipinang Besar Utara Tertibkan Pelajar yang Berkumpul di Depan Sekolah Al-Wildan

Berita Terbaru

Pemerintahan

Gedung Baru KONI Diresmikan, Bupati Tangerang Pacu Prestasi Atlet

Sabtu, 10 Jan 2026 - 14:03 WIB

Verified by MonsterInsights